Spesifikasi dan Harga ZTE Geek U988S, HP Bertenaga Tegra 4, Klik-ds hari ini akan memberi informasi terbaru tentang Harga ZTE Geek U988S bulan ini dan Spesifikasi Lengkap ZTE Geek U988S. Gadget Terbaru dari ZTE Geek U988S Spesifikasi, fitur dan info harga akan kami sajikan pada pastingan kali ini. ZTE Geek U988S, smartphone berspesifikasi gahar yang beru saja diperkenalkan beberapa waktu yang lalu, ternyata tidak perlu menunggu lama untuk rilisnya, Perusahaan asal China ini memamerkan foto ZTE Geek U988S di forum – forum internet termasuk Sina Weibo. Sungguh sangat disayangkan, ponsel ini hanya berjalan pada jaringan seluler China yang menggunakan teknologi TD-SCDMA.
Nvidia Tegra 4 memang chipset yang kurang beruntung, kekampuan Nvidia Tegra 4 sudah bisa menyaingi Snapdragon 800 dari Qualcomm namun entah mengapa tidak ada satu pun smartphone dan tablet yang ingin menggunakannya, mereka lebih memiliki chipset dari Qualcomm tersebut untuk dapur pacunya.
Smartphone ini hadir dengan layar 5 inci beresolusi full HD 1920 x 1080 piksel. Dibagian dalam nya ada chipet nvidia Tegra 4 yang mengusung prosesor berotak empat alias quad-core ARM Cortex-A15 dengan kecepatan 1,8GHz. Dibantu dengvan RAM sebesar 2GB dan pengolah grafis yang terkenal ampuh GeForce ULP 72 core.
kamera yang disematkannya sudha cukup bersaing dengan smartphone kelas atas lainnya. Di belakang terdapat kamera 8MP sedangkan untuk kamera sekundernya 2MP.
Belum diketahui apakah ZTE Geek U988S ini akan dirilis secara global juga atau tidak. Namun berharap untuk dipasarakan secara internasional agar Nvidia Tegra 4 dapat bersaing dengan smartphone bertenaga Snapdragon 800.
Terimakasih untuk sobat klik ds yang sudah membaca artikel mengenai Spesifikasi dan Harga ZTE Geek U988S, HP Bertenaga Tegra 4, Mudah mudahan bisa bermanfaat untuk sobat klik-ds dan para pecinta gadget di tanah air tercinta.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar